Hadapi Tantangan Perkembangan Zaman, Fakultas MIPATEK Gelar Stadium General Revolusi Industri 4.0
Fakultas Pendidikan MIPA dan Teknologi IKIP PGRI Pontianak menyelengarakan Stadium General ‘Revolusi Industri 4.0′, Jumat, 7 Desember 2018, di Aula ilham IKIP PGRI Pontianak. Dimana kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan instansi pendidikan dalam menghadapi era revolusi industri 4.0.